Month: January 2024

varietas-mangga

Mengenal Beragam Varietas Tanaman Mangga: Pilihan Tepat untuk Hasil Panen Maksimal

Mangga (Mangifera indica) merupakan salah satu buah tropis favorit di Indonesia. Selain rasanya yang manis dan segar, tanaman mangga juga memiliki banyak varietas dengan keunggulan masing-masing. Memahami varietas mangga yang tersedia akan membantu Sobat DGW Fertilizer dan pengusaha agribisnis memilih jenis yang tepat untuk kebutuhan pasar maupun iklim tempat budidaya. Apa Itu Varietas Mangga? Varietas …

Mengenal Beragam Varietas Tanaman Mangga: Pilihan Tepat untuk Hasil Panen Maksimal Read More »

Benih-Bermutu

Catat! Ini Kriteria Benih Tanaman yang Bermutu dan Berkualitas

Salah satu kunci keberhasilan budidaya tanaman adalah benih. Karena itu, sebelum menanam Sobat DGW Fertilizer harus memasikan benih yang dipilih harus sehat, bermutu dan berkualitas. Benih bermutu dan berkualitas memiliki potensi hasil tinggi, pertumbuhan seragam serta tahan terhadap hama dan penyakit tertentu. Secara umum, kriteria benih bermutu dapat dilihat dari beberapa aspek, diantaranya bemutu secara …

Catat! Ini Kriteria Benih Tanaman yang Bermutu dan Berkualitas Read More »

hama-kedelai

Hama Tanaman Kedelai: Jenis, Dampak, dan Cara Pengendaliannya

Kedelai (Glycine max) adalah salah satu tanaman pangan strategis yang menjadi sumber utama protein nabati dan bahan baku industri. Namun, budidaya kedelai sering menghadapi berbagai tantangan, salah satunya adalah serangan hama. Hama tanaman kedelai dapat menurunkan hasil panen secara signifikan, bahkan hingga gagal panen jika tidak ditangani dengan baik. Artikel ini membahas beberapa jenis hama …

Hama Tanaman Kedelai: Jenis, Dampak, dan Cara Pengendaliannya Read More »

Hama-Utama-Padi

Waspadai! 3 Hama Utama yang Menyerang Tanaman Padi

Sobat DGW Fertilizer!Sebagai salah satu makanan pokok masyarakat Indonesia, Padi merupakan tanaman yang banyak dibudidayakan petani. Budidaya tanaman padi mencakup aspek pembibitan, pemeliharaan, pemupukan dan pemanenan. Namun ada satu aspek budidaya yang kadang kurang mendapatkan perhatian khusus bagi petani, yaitu pengendalian hama dan penyakit. Tanaman padi yang sehat dengan hasil panen yang melimpah tentu saja …

Waspadai! 3 Hama Utama yang Menyerang Tanaman Padi Read More »

Pupuk-Vegetatif-Tembakau

Pupuk Vegetatif Tembakau, Hasil Panen Lebih Memukau

Sebagai salah satu bahan baku pembuatan rokok, tanaman tembakau merupakah komoditas Perkebunan yang cukup penting karena memiliki nilai ekonomi bagi petani. Di Indonesia, mayoritas tembakau yang dibudidayakan oleh petani adalah tembakau jenis Virginia yang berasal dari Amerika Serikat. Jenis Tembakau ini digunakan sebagai bahan baku rokok kretek dan rokok putih. Dalam melakukan budidaya tembakau, Sobat …

Pupuk Vegetatif Tembakau, Hasil Panen Lebih Memukau Read More »